Pengembangan Lembar Kerja Praktikum Mandiri Untuk Materi Cryptogamae

Ismail Fikri Natadiwijaya, Anilia Ratnasari

Abstract


Cryptogamae merupakan salah satu bahan kajian utama dalam kurikulum Pendidikan Biologi. Pandemi covid-19 secara tidak langsung mempengaruhi proses pembelajaran Cryptogamae karena mahasiswa tidak dapat melaksanakan praktikum secara langsung di laboratorium serta dibatasi ruang geraknya untuk kuliah lapangan keluar wilayah kampus secara kelompok akibat masih adanya Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB). Sebagai salah satu upaya dalam mengembangkan keterampilan proses sains pada mahasiswa, maka kegiatan praktikum tetap harus dilaksanakan, oleh karena itu dikembangkan sebuah Lembar Kerja Praktikum mandiri. Metode penelitian yang digunakan Research and Develoment (R&D) tipe 4D terdiri atas 4 tahap utama yaitu: Define, Design, Development dan  Disseminate. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan praktikum Cryptogamae secara mandiri dapat dilaksanakan dalam pendidikan melalui pengembangan Lembar Kerja Praktikum Mandiri (LKPM) dengan sistematika penulisan berupa berupa cover, kata pengantar, daftar isi, petunjuk belajar, analisis instruksional, materi (Algae, Lichenes, Briophyta, Pterydophyta), permasalahan, tujuan kegiatan, petunjuk kegiatan, evaluasi dan daftar pustaka yang berisi informasi pendukung.

Full Text:

PDF

References


Sudarisman, S (2015). Memahami Hakikat dan Karakteristik Pembelajaran Biologi Dalam Upaya Menjawab Tantangan Abad 21 serta Optimalisasi Implementasi Kurikulum 2013. Jurnal Florea Vol 2, No.1, pp.29-35.

Sari, DS et al (2019). Pengembangan lembar kerja mahasiswa berbasis proyek dalam meningkatkan kemampuan berfikir kreatif mahasiswa. Jurnal Ilmiah Pendidikan IPA. Vol.6, No.1.

Febriani, M (2016). Pemanfaatan Lembar Kerja Mahasiswa Untuk Meningkatkan Keaktifan Mahasiswa: Studi Penerapan Lesson Study Pada Mata Kuliah Buku Teks Pelajaran Bahasa Indonesia. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra. Vol.16, No.1.

Rahmi, R (2018). Analisis Kemampuan Kerja Ilmiah Untuk Membekali Rekonstruksi Konsep Botani Cryptogamae Calon Guru Biologi Berbasis Hands ON Activity. JESBIO Vol. VIII, No.2.

Dewi, W.A.F (2020). Dampak Covid-19 Terhadap Implementasi Pembelajaran Daring Di Sekolah Dasar. Edukatif. Jurnal Ilmu Pendidikan. Vol 2, No 1.

Khasanah, D. A, et.al. (2020). Pendidikan Dalam Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Sinestesia. Vol. 10, No. 1.

Suhada, Idad and Kurniati, Tuti and Pramadi, Ading and Listiawati, Milla. (2020). Pembelajaran Daring Berbasis Google Classroom Mahasiswa Pendidikan Biologi Pada Masa Wabah Covid-19. Digital Library UIN Sunan Gunung Djati. pp. 1-10.

Supriyadi, & Kamelia, M. (2021). PENGENALAN DAN PENDAMPINGAN PRAKTIKUM BERBASIS PROJECT MICROSCIENCE DI MASA PANDEMI COVID-19 BAGI GURU BIOLOGI SEKOLAH MENENGAH ATAS. In Prosiding Penelitian Pendidikan Dan Pengabdian. (Vol. 1, pp.1).

Arsyad, Muhammad (2020) LABORATORIUM VIRTUAL SEBAGAI ALTERNATIF IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN PRAKTIKUM IPA PADA MASA PANDEMI COVID-19. In: Kesiapan Dunia Pendidikan Menghadapi Era New Normal (Ragam Perspektif Praktisi Pendidikan). IAIN PAREPARE. Nusantara Press. Parepare. (pp. 292-311. ISBN 9786236622100).

Hendriyani, M.E (2020). LAPORAN PRAKTIKUM MANDIRI DALAM BENTUK VIDEO PRESENTASI UNTUK MENGEMBANGKAN KREATIVITAS DAN KOMUNIKASI LISAN DI MASA PANDEMI COVID-19. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP Universitas Sultan Ageng Tirtayasa. (Vol. 3, pp. 328-339 p-ISSN 2620-9047, e-ISSN 2620-9071 328).

Setiawan, H (2020, November). PENGENALAN MEDIA BAHAN AJAR PRAKTIKUM JAUH KEPADA GURU MGMP BIOLOGI SMA/MA KOTA YOGYAKARTA DI MASA PANDEMI COVID-19. In Seminar Nasional Pengabdian Pada Masyarakat. (pp. 209-216).

Thiagarajan, S. (1974). Instructional Development for Training Teachers of Expectional Children. Minneapolis : Leadership Training Institute.

Prastowo, A. (2015). Panduan Kreatif Membuat Bahan Ajar Inovatif. Yogyakarta : Diva Press.

Trianto. (2010). Mendesain Model Pembelajaran Inovatif- Progresif. Jakarta : Penerbit Kencana.

Alfiriani, A. (2016). Evaluasi Pembelajaran dan Implementasinya. Padang : Sukabina Press.

Stiller, et.al. (2016). Are algal genes in nonphotosynthetic protists evidence of historical




DOI: http://dx.doi.org/10.31949/be.v7i1.3706

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


       

Organizer by the Department of Biology Education, Faculty of Teacher Training and Education, the University of Majalengka p-ISSN : 2541-2280, e-ISSN : 2541-4097
Address : Jln. K.H. Abdul Halim No. 103 Majalengka 45418,
Jawa Barat, Indonesia
Telp/WA : 0813 2016 1985
email : bioeducatio.unma@gmail.com

Lisensi Creative Commons
Bio Educatio (The Journal of Science and Biology Education) is lisenced under a Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.

Â