KETERKAITAN ANTARA AL-QUR’AN SEBAGAI PETUNJUK BAGI ORANG YANG BERTAQWA DENGAN ILMU FIQH

Abu Syhabudin

Abstract


Surat al-Baqarah ayat 2 menegaskan bahwa al-Qur’an menjadi petunjuk bagi orang-orang yang bertaqwa. Kajian tema ini bertujuan untuk mengetahui al-Qur’an sebagai petunjuk bagi orang-orang yang bertaqwa, keterkaitan al-Qur’an dengan Ilmu Fiqh dan mengetahui faktor-faktor yang menghalangi hudan (petunjuk). Keterkaitan antara hudan dengan Ilmu Fiqh diantaranya hudan akan diberikan Allah Swt. kepada orang yang bertaqwa. Bertaqwa diperlukan ilmu tentang perbuatan ibadah kepada Allah Swt. yaitu Ilmu Fiqh. Ia adalah ilmu tentang perbuatan mukallaf mengatur tata cara beribadah dalam rangka bertaqwa kepada Allah Swt. Al-Qur’an adalah petunjuk jalan kehidupan yang benar menuju pada ketaqwaan pada Allah Swt. dan al-Qur’an akan menjadi petunjuk apabila al-Qur’an dibaca dan diamalkan. Al-Qur’an sebagai hudan (petunjuk) memiliki keterkaitan yang erat dengan Ilmu Fiqh. Pada al-Qur’an terdapat dalil-dalil tentang perbuatan mukallaf. Perbuatan mukallaf menjadi objek pembahasan dalam Ilmu Fiqh. Hudan menjadi terhalang karena pada diri manusia terdapat faktor kafir, fasik dan zhalim.

Full Text:

PDF ##common.remote##

References


Abdul Hayy al-Farmawi, Metode Tafsir Maudhu’i dan Cara Penerapannya, (Bandung: Pustaka Setia, cet. ke-1, 2002).

A. Djazuli, Ilmu Fiqh (Sebuah Pengantar), (Bandung: Orba Sakti, cet. ke-4, 1993).

Ahmad Warson Munawwir, Kamus al-Munawwir Arab-Indonesia Terlengkap, (Surabaya: Pustaka Progressif, 1997.

Ibnu Hajar al-Asqalani, Bulughul Maram, (Djamaluddin ar-Ra’uf, Terjemah Paling Lengkap Blughul Maram), (Bandung: Inaba Pustaka, jld ke-1, cet. ke-1, 1438H/ 2015 M).

Juhaya S. Praja, Filsafat Hukum Islam, (Tasikmalaya: PT Lathifah Press, 2009).

al-Jurjani, Abu Hasan, at-Ta’rifat, Mustafa al-Babi al-Halabi, Mesir, 1938.

Muhammad Ali al-Shabuny, Shafwat al-Tafasir, (Beirut: Dar al-Fikr, t.t.).

Al-Raghib al-Isfahani, Mu’jam Mufradat al-Fadh al-Qur’an, (Beirut: Dar al-Fikr, t.t.).

Saifudin Nur, Ilmu Fiqh Suatu Pengantar Komprehensif Kepada Hukum Islam, (Bandung: Pen. Tafakkur, cet. ke-1, 2007).

Soenarjo dkk., Al-Qur’an dan Terjemahnya, Mujamma’ Al-Malik Fahd, li Thiba’at al-Mush-haf Asy-Syarif Medina Munawwarah P.O. Box 6262, Kerjaan Saudi Arabia.

Teungku Muhammad Hasbi Ash Shiddieqy, Pengantar Ilmu Fiqh, ( Semarang: PT Pustaka Rizki Putra, cet. ke-2, 1999).


Refbacks

  • There are currently no refbacks.