PEMBENTUKAN KARAKTER ANAK MELALUI DONGENG

Sarah Aulia Azizah

Abstract


Karakter atau akhlak merupakan nilai-nilai perilaku manusia yang universal yang meliputi seluruh aktivitas manusia, baik dalam rangka berhubungan dengan Tuhan, dengan diri sendiri, dengan sesama manusia, maupun dengan lingkungan yang terwujud dalam pikiran, sikap, perasaan, perkataan, dan perbuatan berdasarkan norma-norma agama, hukum, tata krama, budaya dan adat istiadat. Pembentukan karakter tidak dapat diakukan dalam waktu yang singkat karena membutuhkan proses panjang dalam waktu yang lama. Hal tersebut juga dilakukan secara terus menerus dengan menggunakan metode yang tepat dan efektif. Salah satu cara menyenangkan yang dapat digunakan untuk membentuk karakter anak adalah melalui dongeng. Dongeng merupakan cerita yang tidak benar-benar terjadi atau cerita bohong. Salah satu unsur intrinsik yang ada dalam dongeng memiliki amanat atau pesan moral. Oleh karena itu, dongeng bisa dijadikan media untuk membentuk karakter anak, karena memiliki nilai budi pekerti yang bisa dipelajari oleh anak. Metode yang digunakan adalah kajian kajian pustaka dilengkapi dengan metode refleksi peneliti.

Full Text:

PDF

References


Anisah, Ani Siti. (2017). Pola Asuh Orang Tua dan Implikasinya Terhadap Pembentukan Karakter Anak. Jurnal Pendidikan UNIGA, 5(1), 70-84.

Encang Saepudin, N. A. (2020). Pembentukan Karakter Anak Gemar Membaca Melalui Pembacaan Buku Cerita. JRPP, 188.

Fitriani, W. (2019). DONGENG DAPAT MEMBENTUK KARAKTER ANAK MENUJU BUDI PEKERTI YANG LUHUR. JRRP, 188.

Habsari, Zakia. (2017). Dongeng Sebagai Pembentuk Karakter Anak. Jurnal Kajian Perpustakaan dan Informasi, 1(1), 21-29.

Khaironi, Mulianah. (2018). Perkembangan Anak Usia Dini. Jurnal Golden Age Hamzanwadi University.

Rahayu Dwi Utami, M. A. (2020). Pengaruh Metode Bercerita Dan Kemampuan Menyimak Pada Pembentukan Karakter Disiplin Anak Usia Dini. Journal of Scientific Information and Education Creativity, 299.

Sari, P. A. (2020). HUBUNGAN LITERASI BACA TULIS DAN MINAT MEMBACA DENGAN HASIL BELAJAR BAHASA INDONESIA.

Sumaryanti, L. (2018). MEMBUDAYAKAN LITERASI PADA ANAK USIA DINI DENGAN METODE MENDONGENG. 117-125.

Witanto, J. (2018). MINAT BACA YANG SANGAT RENDAH.

Wiyanti, E. (n.d.). PERAN MINAT MEMBACA DAN PENGUASAAN KOSAKATA TERHADAP KETERAMPILAN BERBICARA BAHASA INDONESIA. 99.

Zulfitria, H. I. (n.d.). PENERAPAN PEMBELAJARAN DONGENG DALAM MEMBENTUK

KARAKTER SISWA. Jurnal Intruksional, 56-57.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.